Setiap manusia muslim wajib untuk menutup auratnya. Baik laki-laki muslim maupun wanita muslim. Aurat laki-laki mulai dari pusar hingga lutut. Bagian tersebut harus tertutup agar tidak menimbulkan dosa. Sedangkan, aurat wanita yang boleh diperlihatkan hanya wajah dan telapak tangan.